Manajemen Hutan: Pengertian, Jurusan, Prospek Pekerjaan, dan Tantangan

Manajemen hutan merupakan salah satu jurusan yang ada di bawah Fakultas Kehutanan. Karena hutan Indonesia yang masih sangat luas, yaitu lebih dari setengah dari luas daratan di Indonesia maka dari itu kebutuhan akan lulusan manajemen hutan masih sangat dibutuhkan.

Bukan hanya sektor kehutanan saja yang menjadi prospek kerja lulusan manajemen hutan ini, berkat kemampuan analisis, manajemen, pemetaan, dan kemampuan lainnya yang dimiliki lulusan manajemen hutan, lulusan manajemen hutan dapat bekerja di berbagai sektor.

Sampai saat ini pun masih sangat banyak perusahaan kehutanan yang membutuhkan lulusan manajemen hutan dengan gaji yang cukup menggiurkan.

Manajemen Hutan

 

Manajemen hutan berdasarkan organisasi pangan dan pertanian dunia, FAO (Food and Agricultural Organization) adalah sebagai berikut

“Manajemen hutan adalah proses perencanaan dan pelaksanaan pengelolaan dan penggunaan hutan untuk memenuhi tujuan terintegrasi dari lingkungan, ekonomi, sosial dan budaya.”

Hal ini menyebabkan manajemen hutan berkaitan dengan aspek administratif, ekonomi, hukum, sosial, teknis, dan ilmu pengetahuan yang berkaitan dengan hutan alam maupun hutan tanaman.

2. Jurusan Manajemen Hutan di Indonesia

Jurusan Manajemen Hutan di Indonesia

Jurusan manajemen hutan cukup banyak tersebar di seluruh Indonesia. Mulai dari universitas terbaik bangsa sampai universitas terujung di Indoneisa, Papua memiliki jurusan ini.

Berikut adalah daftar universitas yang memiliki jurusan manajemen hutan yang dilengkapi dengan hasil akreditasi dari BAN-PT (Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi).

No. Nama Universitas Nilai Akreditasi
1 Institut Pertanian Bogor (IPB) A
2 Universitas Gadjah Mada (UGM) A
3 Universitas Lambung Mangkurat (ULM) B
4 Universitas Negeri Papua (Unipa) C
5 Universitas Palangkaraya (Unpar) C
6 Universitas Pattimura (Unpatti) C
7 Universitas Al Amin Muhammadiyah Sorong C
8 Universitas Lancang Kuning B
9 Universitas Muhammadiyah Palu C
10 Universitas Nuku, Maluku Utara C
11 Universitas Simalungun, Pematangsiantar C
KLIK DI SINI UNTUK TERUS MEMBACA